Emulator Android untuk PC Mudah di Install dan Ringan

Android Canggih - Kali ini AC akan berbagi pengalaman tentang Emulator Android untuk PC Mudah di Install dan Ringan. Untuk Anda yang ingin menjadi Developer atau pengembang aplikasi Android anda sangat membutuhkan aplikasi Emulator Android. Jadi dengan Aolikasi ini anda bisa menjalankan Sistem Android di PC dengan Sistem operasi seperti Windows XP, Windows Vista, Windows 7 dan Windows 8. Bahkan beberapa penyediaWindows XP, Windows Vista, Windows 7 dan Windows 8. Bahkan beberapa penyedia emulator Android  sudah mendukung operating system selain Windows, misalnya Linux dan Mac OS X dari Apple.

Macam-macam Emulator Android untuk PC Mudah di Install dan Ringan yang perlu di coba. Ada banyak developers yang mengembangkan terminal android ini, tapi beda nama Emutaor nya berbeda juga fitur dan keringanan Android emulator tersebut. Di bawah ini adalah Software emulator terbaik menurut AC yang berfitur lengkap serta di rekomendasikan:

Cara instal android di pc
Emulator Android
Emulator Android untuk PC Mudah di Install dan Ringan

  1. Official Android Emulator, (Android SDK - Developers) .. [DOWNLOAD] 
  2. YouWave, Android on Windows PC .. [ DOWNLOAD ]
  3. Genymotion, the fastest Android emulator for app testing and pretentation .. [ DOWNLOAD ]
  4. Blue Stack, run all your faporit mobile apps on PC and MAC, Free .. [ DOWNLOAD ]
Nah sekarang anda dapat mencoba software di atas untuk menginstall emulator Android di pc anda. Perlu anda ketahui jika anda mendownload terminal Android di atas anda akan membutuhkan beberapa driver PC yang wajib ada langsung saja sahabat AC coba instal nanti juga di sana ada petunjuknya kok.


Sekian Artikel dengan judul Emulator Android untuk PC Mudah di Install dan Ringan, semoga bermanfaat dan anda berhasil.

0 Response to "Emulator Android untuk PC Mudah di Install dan Ringan"

Post a Comment