Cara mengambil screenshots pada Android termasuk Galaxy S3/S4, Xperia Z, HTC One dan Nexus 4

Cara mengambil screenshots layar android 2.3 ke bawah

Jika anda mempunyai android yang versi OS nya 2.3 ke bawah maka anda perlu mendownload aplikasi untuk mengambil screenshots atau mengubah Stock Rom yang sudah ada aplikasi screenshotsnya. Aplikasi yang di tawarkan di Play store sangatlah beragam, ada yang Android sudah dalam keadaan root dan ada pula yang tidak perlu root untuk menjalankan aplikasi screenshots tersebut.

Aplikasi screenshots Android yang tidak membutuhkan root
  • Screenshot Ultimate
  • No Root Screenshot (trial dan ada yang berbayar) 
  • Screenshot Free
Aplikasi screenshots Android yang membutuhkan root
  • Screenshot UX (trial dan ada yang berbayar)
Tentunya masing masing aplikasi di atas punya kelebihan dan punya kelemahan tinggal anda yang menentukan aplikasi yang mana anda pilih dan install di Android anda


 Cara mengambil screenshots layar android 4.0.0 ke atas

Mengambil screenshot layar android sangatlah sederhana, sebelum melakukannya anda harus mengecek OS Android yang anda punya. Jika smartphone Android anda model terbaru dan teranyar (yang keluar di atas tahun 2011), seperti seperti Samsung Galaxy S3/S4, HTC One, Sony Xperia Z atau Nexus 4 maka Versi OS anda adalah Honeycomb, Ice Cream Sandwich, atau Jelly Bean. 

Cara mengambil screenshots Android 4.0 Ice Cream Sandwich dan di atas: Galaxy S3/s4, HTC One, Xperia Z, Nexus 4 dan beberapa smartphone android terbaru lainnya

Metode pertama

How to screenshots android
kombinasi tombol



Cara yang pertama adalah tekan tombol power dan Volume up secara bersamaan selama 1-2 detik dan ketika layar smartphone Android anda berkedip dan juga akan ada pemberiatahuan di area notifikasi.










  

Metode kedua
how to take screenshot on android
Tombol Off
 Metode kedua ini juga sama sederhananya yaitu dengan cara menekan tombol Power selama 1-2 detik, setelah itu akan muncul menu popup anda tinggal memilih Take screenshots seperti gambar di samping.

0 Response to "Cara mengambil screenshots pada Android termasuk Galaxy S3/S4, Xperia Z, HTC One dan Nexus 4 "

Post a Comment